Gesit Berkah Selaras ke 65 – Hari ahad tanggal 30 Oktober 2022 alhamdulillah gesit telah menyalurkan kembali amanat dari para donatur untuk pembagian paket sembako gratis untuk para lansia dalam rangkaian program bulanan rutin kami yakni Berkah Selaras .
Kali ini sebaran penyaluran paket sembako gratis berada di Desa kelurahan Majasto kecamatan tawangsari kabupaten sukoharjo. .


Tak lupa Kami ucapkan terimakasih, Jazakumullahu khairon katsiron kepada para donatur semua, semoga kedepan lebih banyak lagi paket sembako yang dapat kita bagi dan kami mengajak kepada anda semua untuk bersedekah.. Bersama Gesit, Maju Bersama, Berkah Bersama…
Buat anda yang ingin berpatisipasi dalam program berbagi ini bisa langsung menuju link dibawah ini dan kirimkan donasi terbaik anda.

Be the first to comment